- Sebagai tempat kegiatan belajar bagi warga masyarakat.
- Sebagai pusaran berbagai potensi yang ada dan berkembang dimasyarakat.
- Sebagai sumber informasi yang handal bagi warga masyarakat yang membutuhkan ketramplan fungsional.
- Sebagai ajang tukar menukar pengetahuan dan ketrampilan fungsional diantara berbagai potensi dimasyarakat.
- Sebagai tempat berkumpulnya warga masyarakat yang ingin meningkatkan pengetahuan dan ketrampilannya.
TUJUAN
- Dalam jangka panjang, merupakan wadah untuk mengembangkan modal sosial (sosial capital) dengan menumbuhkan kembali nilai – nilai kemanusiaan, ikatan – ikatan sosial dan menggalang solidaritas sosial masyarakat agar saling bekerjasama demi kebaikan, kepentingan dan kebutuhan bersama dibidang pendidikan.
- Dalam jangka menengah, PKBM “PUTRA BANGSA” merumuskan, menetapkan dan melaksanakan perencanaan Jangka Menengah Program – program pendidikan yang berlaku selama 3 (tiga) tahun sejak tanggal ditetapkan dengan melibatkan seluruh komponen pendidikan dan organisasi yang ada dikecamatan Gempol.
- Dalam Jangka Pendek, PKBM “PUTRA BANGSA” ini membuat perencanaan operasional dan pelaksanaan tahunan tentang kegiatan dibidang pendidikan dan keterampilan yang bersumber dari Program Jangka Menengah yang telah ditetapkan.
Post a Comment